Aplikasi Pedulilindungi Tidak Bisa Dibuka, Begini Cara Mengatasinya
Kenapa aplikasi pedulilindungi tidak bisa dibuka? Tentu ini menjadi pertanyaan yang seringkali dilontarkan oleh masyarakat Indonesia yang menggunakan aplikasi ini. Aplikasi Pedulilindungi baru saja dirilis oleh Kominfo dengan tujuan untuk menanggulangi penyebaran virus corona hanya dengan menggunakan smartphone anda. Meskipun baru dirilis, namun tidak sedikit pengguna yang mengalami masalah pada aplikasi ini. Salah satu masalah … Read more